Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kuantan Singingi / Zafnil Dilantik Menjadi Sekretaris Bappeda Kuansing /
Zafnil Dilantik Menjadi Sekretaris Bappeda Kuansing
Rabu, 14 Juni 2017 - 13:09:19 WIB

TERKAIT:
   
 
Teluk Kuantan, Bidikonline.com - Jabatan Sekretaris Bappeda Kuansing pasca ditinggal oleh Almarhum Fahrizal Safda kini telah diisi oleh Zafnil Helmi. Acara pelantikan Zafnil dilakukan tadi pagi, Selasa (13/6/17) di ruangan multimedia kantor bupati. Zafnil dilantik oleh Plt Sekda Muharlius atas nama Bupati Kuansing.

Acara pelantikan tadi pagi juga dihadiri oleh Kepala Inspektorat, Kepala BKPP, Kadis, Kaban, Kabag dilingkungan Pemkab Kuansing. Sebelumnya, Zafnil ini menjabat sebagai Kepala Bidang syarat kerja, Hubungan Industrial dan Pengawasan Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Kabupaten Kuansing.

Selain Zafnil, Sekda juga melantik, Eri Jonang, sebagai Kepala bidang syarat kerja, hubungan industrial dan jaminan sosial tenaga kerja Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Kabupaten Kuansing.

Selanjutnya, Nenny, juga dilantik menjadi Kepala seksi jaminan sosial tenaga kerja pada bidang syarat kerja, hubungan industrial dan jaminan sosial tenaga kerja Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Kabupaten Kuansing.

Sebelumnya Neny menjabat sebagai Kepala seksi Pengawasan pada bidang syarat kerja, hubungan industrial dan pengawasan Dinas Penanaman Modal, Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Kabupaten Kuansing.

Plt Sekda Muharlius dalam sambutannya mengatakan pejabat yang dilantik dihimbau agar segera melaksanakan tugas sebagai aparatur sipil negara dengan sebaik-baiknya dan menjunjung tinggi profesionalisme dalam melaksanakan tuhas pokok dan fungsi pada OPD masing-masing.

Muharlius juga mengajak pejabat untuk bergerak cepat mewujudkan berbagai program pembangunan, untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat secara keseluruhan.(Rls)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan