BANGKINANG KOTA, (Bidikonline) – Dalam rangka kunjungan kerja ke Provinsi Riau Asrul Azwar anggota Komisi III Bidang Hukum DPR R...[read more] "> BANGKINANG KOTA, (Bidikonline) – Dalam rangka kunjungan kerja ke Provinsi Riau Asrul Azwar anggota Komisi III Bidang Hukum DPR R" />
Kamis, 25 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kampar / Bupati Kampar Terima Kunjungan Anggota Komisi III DPR RI /
Bupati Kampar Terima Kunjungan Anggota Komisi III DPR RI
Senin, 14 Agustus 2017 - 16:21:40 WIB

TERKAIT:
   
 
BANGKINANG KOTA, (Bidikonline) – Dalam rangka kunjungan kerja ke Provinsi Riau Asrul Azwar anggota Komisi III Bidang Hukum DPR RI dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) menyempatkan diri untuk berkynjung ke Kabupaten Kampar Ahad malam (13/8/2017).

Pertemuan yang diadakan di Balai Bupati Kampar Jalan M.Yamin Bangkinang Kota ini dihadiri Bupati Kampar Azis Zaenal,Wakil Bupati Catur Sugeng Susanto,Ketua DPRD Kampar Ahmad Fikri Ketua DPC PPP Kampar Hendra Yani,SE.MM yang juga anggota DPRD Kampar dan anggota Fraksi PPP lainnya serta Kapolres Kampar AKBP Deni Okvianto,MH.

Dalam kesempatan itu Asrul Azwar sangat mendukung program yang dicanangkan Bupati Kampar dan menyatakan komitmennya untuk memperjuangkan kepentingan Kampar ditingkat Pusat seperti masalah Infrastruktur.

Disamping itu bahaya Narkoba di Kabupaten Kampar juga menjadi perbincangan hangat, karena sudah sangat meresahkan masyarakat dan kita semua.

“Selaku Anggota Komisi Hukum DPR-RI saya mengapresiasi kinerja Kapolres Kampar yang begitu gencar akhir-akhir ini dalam perang terhadap Narkoba karena Narkoba ini adalah musuh kita semua,”ucap Asrul.

Bupati Kampar H. Azis Zaenal, SH. MM sangat menyambut baik kunjungan silaturrahmi anggota Komisi III DPR RI ini, apa lagi dengan adanya niat baik Pak Asrul memperjuangkan kepentingan Kampar ditingkat Pusat, ini sejalan dengan keinginan kita untuk meraih sumber dana APBN utk pembangunan Kampar,”ujar Azis.

Diskusi selama hampir 2,5 jam itu berlangsung hangat penuh kekeluargaan.(dtk)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan