Asisten II Setda Kabupaten Kampar Azwan menghadiri perpisahan Wisudawan 56 siswa Kelas XII SMK Global Cendekia, di Gedung Sekolah, Desa K...[read more] "> Asisten II Setda Kabupaten Kampar Azwan menghadiri perpisahan Wisudawan 56 siswa Kelas XII SMK Global Cendekia, di Gedung Sekolah, Desa K" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Kampar / Asisten II Setda Kampar Hadiri Wisuda SMK Global Cendikia /
Asisten II Setda Kampar Hadiri Wisuda SMK Global Cendikia
Kamis, 11 April 2019 - 20:15:11 WIB

TERKAIT:
   
 

TAMBANG (Bidikonline.com)  - Asisten II Setda Kabupaten Kampar Azwan menghadiri perpisahan Wisudawan 56 siswa Kelas XII SMK Global Cendekia, di Gedung Sekolah, Desa Kualu, Kecamatan Tambang, Kamis (11/4/2019).

Dalam sambutannya Azwan berharap setiap Wisudawan dapat menciptakan peluang-peluang usaha baru maupun melanjutkan ke jenjang pendidikan yang lebih tinggi.

"Diharap wisudawan meraih kesuksesan di masa yang datang, dan bisa menjadi pemimpin yang bijak bisa memperjuangkan agama dan negara," ungkap Azwan.

Sementara itu, Ketua Yayasan Yuyun Hidayat mengingatkan kepada wisudawan agar setiap hari selalu meningkatkan ilmu pengetahuan, keterampilan dan skill agar potensi daya saing juga meningkat dan mampu bersaing di masa depan.

"Jadilah generasi milenial yang andal, membangun bangsa itu di mulai dari sekarang, maka tuntutlah ilmu itu di mana pun kita berada kita sebagai warga negara Indonesia jangan mau kalah bersaing dengan negara-negara lain, karena zaman sekarang tingkat pendidikan dan tingkat persaingan usaha sangat sangatlah kuat dan ketat," ungkap Yuyun.

Yayasan yang menaungi SMK Global Cendikia ini didirikan oleh mantan Bupati Kampar Almarhum Azis Zaenal, dan saat ini dilanjutkan oleh anak almarhum, Yuyun Hidayat.(rlc)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan