Setelah beraksi tujuh kali melakukan aksi pencurian dengan kekerasan di sejumlah lokasi di Kota Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan ...[read more] "> Setelah beraksi tujuh kali melakukan aksi pencurian dengan kekerasan di sejumlah lokasi di Kota Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan " />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Hukum / Pelaku Jambret Ditangkap di Pangkalan Kerinci /
Pelaku Jambret Ditangkap di Pangkalan Kerinci
Selasa, 11 Februari 2020 - 21:22:43 WIB

TERKAIT:
   
 

PANGKALAN KERINCI (Bidikonline.com) - Setelah beraksi tujuh kali melakukan aksi pencurian dengan kekerasan di sejumlah lokasi di Kota Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan petualangan HB alias Alek Begal (21) dan Sa alias Wahyu (23), terhenti.

Polisi membekuk keduanya terkait perampasan sepeda motor di depan Masjid Ulul Azmi area Bhakti Praja dan aksi jambret di depan SMK Kesehatan Pangkalan Kerinci.

Kapolres Pelalawan, AKBP Hasyim Risahandua mengatakan, tersangka mengakui telah melakukan aksinya sebanyak tujuh kali di lokasi berbeda.

"Hasil interogasi terhadap para pelaku, dari pengakuan meeka sudah 7 kali melakukan aksi dalam bulan ini," sebutnya.

Penangkapan kedua pelaku berawal dari adanya laporan masyarakat ke Polsek Pangkalan Kerinci.

"Pelaku bernama HB alias Alek Begal ditangkap di Pangkalan Kerinci, sedangkan Sa alias Wahyu ditangkap di Jambi," papar Kapolres, saat konferensi pers didampingi Kasat Reskrim, AKP Teddy Ardian dan Kapolsek Pangkalan Kerinci, AKP Novaldi.(grc)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan