Bangkinang Kota ditetapkan sebagai Tuan Rumah MTQ ke-51 Tingkat Kabupaten Kampar tahun 2020.
...[read more] "> Bangkinang Kota ditetapkan sebagai Tuan Rumah MTQ ke-51 Tingkat Kabupaten Kampar tahun 2020.
" />
Sabtu, 27 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kampar / Bangkinang Ditetapkan Jadi Tuan Rumah MTQ ke 51 Kampar /
Bangkinang Ditetapkan Jadi Tuan Rumah MTQ ke 51 Kampar
Rabu, 26 Februari 2020 - 08:12:41 WIB

TERKAIT:
   
 


BANGKINANG (Bidikonline.com) - Bangkinang Kota ditetapkan sebagai Tuan Rumah MTQ ke-51 Tingkat Kabupaten Kampar tahun 2020.

Usai penetapan tersebut, unsur terkait telah memulai membicarakan terhadap pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke 51 Tahun 2020.

Banyak hal yang kita bicarakan terkait pelaksanaan, disamping waktu yang makin dekat yakni Minggu pertama di bulan April (menjelang ramadhan tiba) juga membicarakan terhadap teknis pelaksanaan.

"Kita telah menjadi tuan Rumah MTQ XXXVIII tahun lalu dan Alhamdulillah kita sukses melaksanakannya. insya Allah untuk MTQ Tingkat Kabupaten Kampar kita berharap huga sukses baik dalam pelaksanaan maupun dalam mengangkat ekonomi masyarakat," ujar Kepala Bagian Kesra Setda Kampar Turnalis saat memimpin rapat awal terkait MTQ ke 51 Tinglat Kabupaten Kampar tahun 2020 yang diadalkan di Ruang Kabag Kesra di Komplek Kantor Bupati Kampar, Selasa (25/2/2020).

Setelah Bupati Kampar menetapkan keputusan tentang penetapan tuan rumah pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur'an ke-51 tingkat kabupaten tahun 2020, maka pihaknya mulai mebicarakan beberapa hal yang dianggap penting menhelang penetapan SK oleh Bupati Kampar.

“Ini merupakan rapat persiapan awal kegiatan MTQ Kabupaten Kampar ke-51 di Bangkinang Kota," kata Yurnalis lagi.

Ketua LPTQ Kampar Yurmailis menyatakan bahwa rapat kali ini membicarakan terhadap persiapan baik teknis maupun kesiapan lainnya seoerti bidang musabaqoh, perhakiman, bidang acara, bidang tempat dan persiapan lainnya.

"Sesuai arahan pimpinan bahwa sebagai tuan rumah adalah kecamatan Bangkinang kota dan waktunya diperkirakan Minggu pertama di bulan April (menjelang ramadhan tiba) adapun pusat kegiatan diadakan dilokasi purna MTQ Riau yang ke 38 kemaren untuk memanfaatkan sarana dan prasarana yang sudah ada,” Kata Yurmailis Saruji.

Turut hadir dalam rapat tersebut Kakankemenag Kabupaten Kampar Dirhamsyah, Zulfaimar, Camat Bangkinang Kota Irianto, TU Perkim Azman, Seksi Acara Sudirman Agus. (adv)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan