Kepolisian Resor Dumai diwilyah Polsek Medang Kampai menyalurkan Bantuan Paket Sembako kepada 50 Kepala Keluarga (KK) yang ada di wilaya...[read more] "> Kepolisian Resor Dumai diwilyah Polsek Medang Kampai menyalurkan Bantuan Paket Sembako kepada 50 Kepala Keluarga (KK) yang ada di wilaya" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Dumai / Polsek Medang Kampai Salurkan 50 Paket Sembako /
Polsek Medang Kampai Salurkan 50 Paket Sembako
Sabtu, 27 Juni 2020 - 18:02:21 WIB

TERKAIT:
   
 

DUMAI (Bidikonline.com)  - Kepolisian Resor Dumai diwilyah Polsek Medang Kampai menyalurkan Bantuan Paket Sembako kepada 50 Kepala Keluarga (KK) yang ada di wilayah Kecamatan Medang Kampai. Jum'at,(26/06/2020) pagi.

Giat Bakti Sosial Polres Dumai dengan memberikan Paket Sembako merupakan dalam rangka Hari Bhayangkara ke-74 yang dipimpin oleh Wakapolres Dumai Kompol Alex Sandy Siregar SIK MH, didampingi Kapolsek Medang Kampai AKP Ade Rukmayadi SH, Kanit Binmas Polsek Medang Kampai Aipda Mawardi Putra, serta Bhabinkamtibmas masing masing Kelurahan di Wilayah Hukum Polsek Medang Kampai.

"Alhamdulillah Proses penyaluran bantuan paket sembako sebanyak 50 paket kepada masyarakat berjalan dengan lancar dan sukses," kata Kapolres Dumai AKBP Andri Ananta Yudhistira, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Medang Kampai AKP Ade Rukmayadi SH.

Disampaikan Mantan Kapolsek Tebingtinggi (Meranti,red) kalau kegiatan tersebut dilaksanakan ke Kelurahan dengan cara door to door system yang berjalan selama 2 hari.

Adapun Jumlah masing kelurahan yang menerapkan paket tersebut yakni,

A. Kelurahan Mundam:
- Kurang Mampu : 8
-Disabilitas : 1
-Warakauri : 1

B. Kelurahan Teluk Makmur:
- Kurang Mampu : 8
-Disabilitas : 3
-Warakauri : -

C. Kelurahan untung:
- Kurang Mampu : 8
-Disabilitas : 4
-Warakauri : -

D. Kelurahan Pelintung:
- Kurang Mampu : 8
-Disabilitas : 13
-Warakauri : -

Ditambahkan Ade Rukmayadi ,dengan adanya bantuan ini setidaknya Saudara kita bisa terbantu dan meringankan beban mereka ditengah-tengah Pendemi Covid-19, Mari sama-sama Kita Ciptakan Situasi yang Kondusif Masyarakat Semakin Produktif. (rlc)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan