Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM.Wardan didampingi Istri Hj.Zulaikhah Wardan meninjau secara langsung proses pengambilan madu hutan asli...[read more] "> Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM.Wardan didampingi Istri Hj.Zulaikhah Wardan meninjau secara langsung proses pengambilan madu hutan asli" />
Kamis, 25 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Indragiri Hilir / Bupati Inhil dan Istri Meninjau Proses Panen Madu di Kecamatan Gaung /
Bupati Inhil dan Istri Meninjau Proses Panen Madu di Kecamatan Gaung
Minggu, 05 September 2020 - 20:25:22 WIB

TERKAIT:
   
 

INHIL (Bidikonline) - Bupati Indragiri Hilir (Inhil) HM.Wardan didampingi Istri Hj.Zulaikhah Wardan meninjau secara langsung proses pengambilan madu hutan asli yang berada di Dusun Bagan Kera, Desa Teluk Kabung, Kecamatan Gaung, Inhil, Sabtu (5/9/2020).

Pada kesempatan tersebut, turut hadir Dandim 0314 Inhil Imir Faisal, Kapolres Inhil Dian Setiawan, Ketua DPRD Inhil H. Feriandi dan sejumlah Pejabat Eselon II di-lingkungan Pemkab. Inhil..

Menurut Bupati HM Wardan, selain buah kelapa yang dijadikan sebagai komoditi unggulan di Kecamatan Gaung, ternyata madu hutan asli yang terdapat pada pohon sialang di Hulu Sungai Gaung juga telah dijadikan sebagai produk unggulan Daerah tersebut.

"Sebagaimana yang diketahui bersama, madu hutan asli di Desa Teluk Kabung ini merupakan komoditi unggulan untuk daerah Kecamatan Gaung, sangat perlu untuk terus dilestarikan," ujar Bupati Inhil.

Selain itu juga, Bupati HM Wardan menyebutkan bahwa kandungan yang terdapat pada madu hutan asli adalah memiliki zat yang bisa menyembuhkan berbagai macam penyakit.

"Ada banyak manfaatnya, madu juga merupakan obat segala macam penyakit. karena pembudidayaannya secara alami dan dijamin asli karena tidak dicampur unsur unsur lain, sehingga akan menghasilkan madu berkualitas terbaik," sebut HM Wardan.

Disamping itu pula, Bupati HM Wardan berharap agar proses pengelolaan madu ini, dapat dijaga dan dilestarikan agar potensi ini tidak habis dan tetap menjaga kualitas sehingga tetap bisa bersaing di pasar lokal maupun Internasional. (adv)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan