Nasib naas menimbah bocah di Kabupaten Kuantan Singingi, saat menjalani sunat dan diduga kelalaian petugas sehingga kemaluan bocah terpot...[read more] "> Nasib naas menimbah bocah di Kabupaten Kuantan Singingi, saat menjalani sunat dan diduga kelalaian petugas sehingga kemaluan bocah terpot" />
Senin, 20 Mei 2024
Follow Us:
11:13 WIB - Pj Gubri Dukung Penuh Parade Bhineka Tunggal Ika FPK Riau | 11:13 WIB - Bersama Ribuan Warga Kabupaten Kampar Se-Riau, Pj Bupati Kampar Apresiasi Bagholek Godang | 11:13 WIB - Bupati Bengkalis Buka Pelatihan TPHD | 11:13 WIB - Pererat Silaturahmi, Bupati Bengkalis Hadiri Halal Bi Halal IKMKB Jakrta | 11:13 WIB - Bupati Rohul Hadiri Milad IKJR ke 18 di Kabupaten Siak | 11:13 WIB - Bupati Siak Alfedri Hadiri Pelantikan FKPP di Ponpes Amanah Tarbyah Islamiyah Sabak Auh
/ Kuantan Singingi / Seorang Bocah di Kuansing Kepala Kemaluannya Terpotong Saat Sunat /
Seorang Bocah di Kuansing Kepala Kemaluannya Terpotong Saat Sunat
Selasa, 20 Desember 2022 - 09:05:06 WIB

TERKAIT:
   
 

TELUKKUANTAN (bidikonline)  - Nasib naas menimbah bocah di Kabupaten Kuantan Singingi, saat menjalani sunat dan diduga kelalaian petugas sehingga kemaluan bocah terpotong. Saat ini bocah tersebut dirujuk ke rumah sakit di Pekanbaru.

Informasi diterima, bocah tersebut merupakan warga Kecamatan Cerenti. Ia termasuk salah satu anak yang masuk dalam program sunat massal disalah satu klinik swasta setempat dalam rangka syukuran anak pemilik klinik yang berlangsung Ahad (19/12/2022).

Kejadian itu juga dibenarkan Kepala Dinas Kesehatan Kuansing, Aswandi, Senin (19/12/2022) kemarin. Menurutnya, ada tujuh orang operator dan satu orang dokter.

"Bocah ini didampingi oleh orangtuanya saat menjalani sunat ia mendaftar sunat massal sejak empat hari lalu. Perawat yang menanganinya adalah nakes dari Puskesmas Batang Peranap," terang Aswandi.

Dengan kejadian itu lalu menurutnya dilakukan konsultasi dengan dokter. Dokter pun melakukan pemeriksaan benar penis bocah terpotong. Selanjutnya dikonsultasikan ke dokter jaga UGD RSUD Telukkuantan dan disetujui untuk dirujuk "Barang bukti berupa kepala penis yang terpotong dibawa saat pasien dirujuk," jelasnya. (rtc)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Dukung Penuh Parade Bhineka Tunggal Ika FPK Riau
  • Bersama Ribuan Warga Kabupaten Kampar Se-Riau, Pj Bupati Kampar Apresiasi Bagholek Godang
  • Bupati Bengkalis Buka Pelatihan TPHD
  • Pererat Silaturahmi, Bupati Bengkalis Hadiri Halal Bi Halal IKMKB Jakrta
  • Bupati Rohul Hadiri Milad IKJR ke 18 di Kabupaten Siak
  • Bupati Siak Alfedri Hadiri Pelantikan FKPP di Ponpes Amanah Tarbyah Islamiyah Sabak Auh
  • Korban Sampan Tenggelam di Inhu Ditemukan Meninggal Dunia
  • Pemko: Rangkaian PPDB Tidak Dipungut Biaya
  • Kebutuhan Hewan Kurban di Pekanbaru Diperkirakan Sama dengan Tahun Lalu
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan