Kamis, 25 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Pekanbaru / Prosesi Upacara Hari Pancasila di Kota Pekanbaru Tetap Khidmat Walau Dalam Ruangan /
Prosesi Upacara Hari Pancasila di Kota Pekanbaru Tetap Khidmat Walau Dalam Ruangan
Jumat, 02 Juni 2023 - 14:56:58 WIB

TERKAIT:
   
 
PEKANBARU (bidikonline) - Prosesi upacara Peringatan Hari Pancasila, Kamis (1/6/2023) di Kota Pekanbaru tetap berlangsung khidmat walau dalam ruangan. Kondisi ini karena hujan melanda sejak Kamis dinihari sehingga tidak memungkinkan upacara di lapangan.

Upacara akhirnya berlangsung di Ballroom Gedung Utama Komplek Perkantoran Pemerintah Kota Pekanbaru, Tenayan Raya. Para peserta tampak mengikuti rangkaian upacara yang dipimpin Dandim 0301/Pekanbaru, Kolonel Kav Yuli Eko.

Pada kesempatan itu Dandim Pekanbaru menyampaikan bahwa pada momen Hari Lahir Pancasila ini diharapkan semua pihak bisa melestarikan nilai Pancasila. Hal itu sesuai amanat Presiden RI, Joko Widodo dalam membumikan Pancasila.


Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Pekanbaru, Syoffaizal mengatakan bahwa ada perubahan tempat pada upacara peringatan Hari Pancasila hari ini. Ia menyebut awalnya upacara direncanakan berlangsung di lapangan.

"Tapi akhirnya dipindahkan ke ballroom di gedung utama, karena kondisi masih hujan," paparnya.

Plt Asisten III Setdako Pekanbaru ini menyampaikan bahwa dalam kesempatan tersebut itu berlangsung penyerahan bendera secara simbolis. Penyerahan bendara ini kepada para perwakilan berbagai elemen masyarakat.

"Ada rencana bendera merah putih bakal dikibarkan selama dua bulan, mulai dari tanggal 1 Juni hingga tanggal 31 Agustus mendatang," jelasnya. (Kominfo)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan