Sabtu, 27 Juli 2024
Follow Us:
11:13 WIB - Pemkab Siak dan Batubara Teken Kesepahaman Bersama | 11:13 WIB - Tarif Parkir Baru untuk Pasar Tradisional Pekanbaru Resmi Diberlakukan | 11:13 WIB - Pj Wali Kota Pekanbaru Ajak Semua Pihak Komitmen Menanggulangi Penyebaran TBC | 11:13 WIB - Kadisdik Komitmen Bersama untuk PPDB Bersih di Riau | 11:13 WIB - Bupati Rohil Pimpin Rapat Persiapan Event Bakar Tongkang 2024 | 11:13 WIB - Pengukuhan Kepala OJK Riau, Ini Harapan Pj Gubri SF Hariyanto
/ Kampar / Pj Bupati Kampar ; Terimakasih Pengabdian Pak Dewa di Kampar /
Pj Bupati Kampar ; Terimakasih Pengabdian Pak Dewa di Kampar
Rabu, 17 Januari 2024 - 16:08:06 WIB

TERKAIT:
   
 
BANGKINANG KOTA (bidikonline) - Ketua Pengadilan Negeri Bangkinang Kelas II B saat ini berganti, dimana semula Ketua PN ini dijabat oleh I Dewa Gede Budhy Dharma A, SH, MH, Sementara saat ini resmi dijabat oleh Soni Nugraha, SH, MH.

Dengan pergantian tersebut, pengadilan Negeri Bangkinang langsung menggelar pisah sambut yang dilaksanakan di Aula Rumah Dinas Bupati Kampar, Bangkinang Kota, senin (15/1/2024) malam.

Dalam pisah sambut itu, hadir langsung Pj Bupati Kampar Hambali, SE,MH, Ketua DPRD Kampar M Faisal ,ST, Pj Sekda Kampar Drs Yusri,M.Si, Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja,SIK, Pj. Ketua TP-PKK Kabupaten Kampar Ny Ricana Djayanti, para Asisiten, Staf Ahli dan para Kepala OPD dilingkungan Pemkab Kampar.

Pj Bupati Kampar Hambali dalam arahannya, menyampaikan ucapan terimakasih kepada Ketua PN yang lama Bapak I Dewa Gede atas dedikasi dan pengabdian selama ini di kabupaten kampar.

Semoga menjadi amal jariyah, atas apa yang telah dilakukan untuk masyarakat kampar, dan selamat bertugas ditempat yang baru."ucap Hambali".

Kami mengucapkan selamat datang disampaikan kepada ketua PN yang baru Soni Nugraha, semoga selama bertugas di kampar nantinya busa terus menjalin komunikasi dan sinergitas dengan Pemerintah daerah, Forkopimda dan masyarakat kampar.

Sementara I Dewa Gede Budhy, dalam kesempatan itu menyampaikan mohon pamit dan  maaf apabila selama ini ada yang membuat pemda kampar atau masyarakat belum puas dengan kinerja saya. "Ujar Dewa".

Selanjutnya, Dewa juga menyebut bahwa beliau bertugas di kampar ini cukup lama. Terhitung lebih kurang selama tiga tahun, atau tepatnya tiga tahun kurang 3 bulan, dan sebagai Kepala PN sendiri lebih kurang hanya 8 bulan.(dsk)


Berita Lainnya :
  • Pemkab Siak dan Batubara Teken Kesepahaman Bersama
  • Tarif Parkir Baru untuk Pasar Tradisional Pekanbaru Resmi Diberlakukan
  • Pj Wali Kota Pekanbaru Ajak Semua Pihak Komitmen Menanggulangi Penyebaran TBC
  • Kadisdik Komitmen Bersama untuk PPDB Bersih di Riau
  • Bupati Rohil Pimpin Rapat Persiapan Event Bakar Tongkang 2024
  • Pengukuhan Kepala OJK Riau, Ini Harapan Pj Gubri SF Hariyanto
  • Pemko Pekanbaru Siap Sukseskan Pilkada 2024 dengan Persiapan Matang
  • Terkait Keberlangsungan Media Pers di Riau, SPS Riau Gelar Bimtek
  • Bus Study Tour Siswa SD Tabrak Truk di Jalan Lintas Timur
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan