Jum'at, 10 Mei 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Sekdako Buka Pekanbaru Investment Forum Komwil I Apeksi | 11:05 WIB - Sekdako Pekanbaru Ingin Guru Penggerak Tingkatkan Keahlian Ajar Peserta Didik | 11:05 WIB - Pemprov Riau Tunggu Arahan Pusat Buka Seleksi PPPK dan CPNS 2024 | 11:05 WIB - DPRD Segera Panggil Disdik Bahas Keluhan Biaya Perpisahan dan PPDB Pekanbaru | 11:05 WIB - Pemkab Siak Kembali Buka Program Beasiswa BeTUNAS | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ajak Anak Muda Ciptakan Suasana Pilwako Damai
/ Rokan Hulu / Pemda Rohul Berikan Bantuan Kepada Warga Korban Kebakaran di Tambusai /
Pemda Rohul Berikan Bantuan Kepada Warga Korban Kebakaran di Tambusai
Sabtu, 16 Maret 2024 - 14:18:11 WIB

TERKAIT:
   
 
TAMBUSAI (bidikonline) - Pemerintah Daerah Kabupaten Rokan Hulu memberikan bantuan berupa sembako dan kelengkapan dapur kepada warga yang tempat tinggalnya terbakar kemarin Kamis (14/03) di Desa Tambusai Timur Kecamatan Tambusai.

Bantuan berupa sembako dan kelengkapan peralatan memasak itu diserahkan langsung oleh Wakil Bupati Rokan Hulu H Indra Gunawan yang didampingi Asisten 1 Setda Rohul H Fhatanalia Putra M.Si kepada korban kebakaran di Desa Tambusai Timur, Jumat (15/03).

Melalui bantuan yang diberikan ini, semoga warga dapat memamfaatkannya dengan baik. Karena sebahagian besar kelengkapan rumah tangga warga korban kebekaran tersebut habis dilalap si jago merah.

" Silahkan manfaatkan bantuan ini dengan baik." Papar H Indra Gunawan.

Saat penyerahan bantuan kepada korban kebakaran di Desa Tambusai Timur tersebut, juga tampak hadir Camat Tambusai Muammar Ghadapi S.Sos dan Kepala Desa Tambusai Timur Marabona Hasibuan.

Terjadinya peristiwa kebakaran yang menghanguskan lima petak rumah tempat tinggal warga di Desa Tambusai Timur tersebut diduga akibat terjadinya konsleting listrik pada sore kemarin.

Pada kesempatan penyerahan bantuan kepada warga korban kebakaran tersebut, H Indra Gunawan juga mengingatkan warga untuk tetap bersabar.


Berita Lainnya :
  • Sekdako Buka Pekanbaru Investment Forum Komwil I Apeksi
  • Sekdako Pekanbaru Ingin Guru Penggerak Tingkatkan Keahlian Ajar Peserta Didik
  • Pemprov Riau Tunggu Arahan Pusat Buka Seleksi PPPK dan CPNS 2024
  • DPRD Segera Panggil Disdik Bahas Keluhan Biaya Perpisahan dan PPDB Pekanbaru
  • Pemkab Siak Kembali Buka Program Beasiswa BeTUNAS
  • Pj Wako Pekanbaru Ajak Anak Muda Ciptakan Suasana Pilwako Damai
  • Alfedri-Husni Optimis Kembali Didukung NasDem di Pilkada Siak 2024
  • Warga Kampar Temukan Menantu Tewas Gantung Diri di Kamar
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan