Acara Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) bidang kewaspadaan nasional dalam rangka pemantapan penyelenggaraan pemilu serentak tahun 201...[read more] "> Acara Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) bidang kewaspadaan nasional dalam rangka pemantapan penyelenggaraan pemilu serentak tahun 201" />
Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Rokan Hilir / Bupati Rohil Dampingi Gubernur Riau Hadiri Rapat Rakornas Di Batam /
Bupati Rohil Dampingi Gubernur Riau Hadiri Rapat Rakornas Di Batam
Kamis, 28 Februari 2019 - 22:59:45 WIB

TERKAIT:
   
 


ROHIL (Bidikonline.com) - Acara Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) bidang kewaspadaan nasional dalam rangka pemantapan penyelenggaraan pemilu serentak tahun 2019, Kamis(28/2/2019) di Batam, dihadiri Bupati Rokan Hilir H Suyatno.

Selain Bupati Suyatno, Pada acara tersebut juga dihadiri oleh Gubernur Riau H Syamsuar, Forkopimda Kabupaten Rokan Hilir seperti Kajari Rohil Gaos Wicaksono SH MH Dandim 0321/Rohil Letkol Didik Efendi. Serta dari Badan Kesbangpol Linmas dan Bawaslu  Rohil.

Menkopolhukam Wiranto Dalam kesempatan tersebut, menyampaikan apresiasi pada perangkat daerah,dan sekaligus meminta agar masing masing dapat bekerja sesuai tupoksinya, kemudian dilanjutkan dgn pemaparan Mendagri Cahyo Kumolo yang menekankan kepada para peserta bahwa pilihan boleh beda, persatuan dan kesatuan bangsa harus kita jaga.

Sementara itu, Gubernur Riau H. Syamsuar bersama Bupati Rokan Hilir juga menyempatkan diri untuk bertemu langsung dengan Mendagri Cahyo Kumolo,melaporkan situasi terakhir tentang kondisi daerah Kabupaten Rokan Hilir khususnya,dan provinsi Riau umumnya.

Serta dilanjutkan dengan rapat terbatas para Bupati/walikota se Riau yg dipimpin oleh Pak Gubri dgn Menkopolhukam Wiranto membahas tentang Karlahut yang terjadi di daerah Riau.

Rakornas juga dihadiri Plt Kepala Kesbangpol Bg H. Fadli,SH. Riau secara umum dan kususnya Rohil siap mensukseskan Pimilu serentak dan menjaga daerah tetap kondusif.(RGC)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan