Ikut berlaga pada Kejuaraan Merdeka Fun Skate 2019 yang akan berlangsung Sabtu 24 Agustus 2019, Klub Olahraga sepatu roda Persatuan Olahr...[read more] "> Ikut berlaga pada Kejuaraan Merdeka Fun Skate 2019 yang akan berlangsung Sabtu 24 Agustus 2019, Klub Olahraga sepatu roda Persatuan Olahr" />
Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Rokan Hilir / Perserosi Rohil Tak Pancang Target Muluk /
Perserosi Rohil Tak Pancang Target Muluk
Sabtu, 24 Agustus 2019 - 11:30:54 WIB

TERKAIT:
   
 

ROKANHILIR (BIDIKONLINE.COM)  - Ikut berlaga pada Kejuaraan Merdeka Fun Skate 2019 yang akan berlangsung Sabtu 24 Agustus 2019, Klub Olahraga sepatu roda Persatuan Olahraga Raga Sepatu Roda Seluruh Indonesia (Porserosi) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggenjot latihan para atlet agar memperoleh hasil maksimal.

Para atlet pesepatu roda Porserosi Rohil berkonsentrasi melakukan latihan fisik sesuai arahan pelatih Edo Septian, dan dipantau langsung oleh Ketua Umum PORSEROSI Rohil Zulfahmi ST.MT, Jumat (23/8/2019) pagi.

Dikatakan Zulfahmi, keikutsertaan Porserosi Rohil di kejuaraan ini merupakan langkah awal mencari pengalaman sekaligus sebagai bahan evaluasi pembinaan teknis maupun mental bagi para atlet.

“Iven yang kita gelar di Rokan Hilir kemarin, mungkin ya masih belum standarlah, nah ini kita coba sekali pengalaman sekaligus nanti kita lihat bagaimana perkembangan anak-anak,” sebut Zulfahmi.

Ketika ditanyai target, secara realistis Zulfahmi belum ada menargetkan. "Karena ini iven pertama, saya kira kita belum pantaslah untuk mematok target ke anak anak, kita cuma mau melihat sejauh mana perkembangan anak-anak setelah berlatih selama lebih kurang sebulan ini,” katanya.

Dijelaskan Zulfahmi, Iven yang diikuti ini juga akan dijadikan sebagai bahan penilaian potensi maupun kelemahan para atlet agar ke depannya bisa dibenahi.(rls)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan