Pemerintah Kabupaten Lampung  Utara ( Pemkab Lampura) kembali menggelar acara Pelantikan Susulan 29 Pejabat Administrator Eselon III...[read more] "> Pemerintah Kabupaten Lampung  Utara ( Pemkab Lampura) kembali menggelar acara Pelantikan Susulan 29 Pejabat Administrator Eselon III" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Lintas Nusantara / Pelatikan Susulan 29 Pejabat Eselon lll Pemkab Lampung Utara /
Pelatikan Susulan 29 Pejabat Eselon lll Pemkab Lampung Utara
Rabu, 06 Januari 2021 - 19:58:00 WIB

TERKAIT:
   
 

Lampung Utara (Bidikonline)  - Pemerintah Kabupaten Lampung  Utara ( Pemkab Lampura) kembali menggelar acara Pelantikan Susulan 29 Pejabat Administrator Eselon III yang merupakan bagian dari pelantikan 158 Pejabat Eselon II, III dan IV sebelumnya karena berhalangan hadir, di ruang Siger Pemkab setempat, Rabu (06/01/2020).

Sekretaris Daerah Kabupaten Lampung Utara, Drs. Lekok, M.M menjelaskan, dari 29 Pejabat Eselon III yang dilantik, tiga diantaranya tidak dapat hadir dalam pelantika tersebut.

"Tiga pejabat yang tak hadir akan kita kaji. Memang ada yang dikarenakan sakit Pasca Operasi, namun akan kita Evaluasi ," jelas Lekok.

Sementara Kepala Badan Kepegawaian Daerah dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM)  Kabupaten Lampura melalui  Kabid Promosi  dan  Mutasi , Hendri Dunant menyampaikan, bahwa ada kesalahan informasi tentang jumlah pejabat yang dilantik.

"Sebelumnya diberitakan ada 160 pejabat, namun yang tepat adalah 158 orang karena yang dua gugur," ujar Hendri.

Dalam pelantikan itu, awak media dibatasi peliputan oleh tim Satgas Covid 19 karena masa pandemi.

Ketua Sekretariat Gugus Covid 19 Kabupaten Lampung Utara, Sany Lummy mengungkapkan ke awak media untuk memahami pembatasan liputan tersebut. Tapi tetap boleh ambil gambar dan keterangan. (heri).


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan