Kabupaten Kampar berhasil mendapatkan penghargaan Tanda Lencana Emas Adi Bhakti Utama Tani Nelayan di Hari Ulang Tahun Kontak Tani Nelaya...[read more] "> Kabupaten Kampar berhasil mendapatkan penghargaan Tanda Lencana Emas Adi Bhakti Utama Tani Nelayan di Hari Ulang Tahun Kontak Tani Nelaya" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Kampar / Kabupaten Kampar Terima Penghargaan dari Kementerian Pertanian /
HUT ke-50 KTNA Nasional,
Kabupaten Kampar Terima Penghargaan dari Kementerian Pertanian
Jumat, 24 September 2021 - 12:48:57 WIB

TERKAIT:
   
 

Jakarta (Bidikonline) - Kabupaten Kampar berhasil mendapatkan penghargaan Tanda Lencana Emas Adi Bhakti Utama Tani Nelayan di Hari Ulang Tahun Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Nasional ke-50 tahun 2021.

Penghargaan langsung diserahkan oleh Menteri Pertanian melalui Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian  Dedi Nursyamsi kepada Bupati Kampar Catur Sugeng Susanto dalam rangkaian kegiatan Rembug Paripurna Kelompok Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Nasional  di Ruang Catur Gatra Kementerian Pertanian, Kamis (23/9/2021).

Bupati Kampar usai menerima penghargaan menyampaikan rasa syukur atas kerjasama KTNA Provinsi Riau dan Kampar bersama pemerinta daerah serta masyarakat sehingga hari ini kampar diberi penghargaan, ini atas perhatian dan keberpihakan terhadap kemajuan para petani di Kabupaten Kampar.

"Pemerintah akan terus berkomitmen untuk mendukung dan mengutamakan perhatian terhadap sektor pertanian. Dimana Kampar sendiri merupakan daerah yang memiliki lahan pertanian yang subur dan luas. Maknanya pertanian harus kita perhatikan, "ungkapnya.

"Kami juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh petani, nelayan dan masyarakat Kampar, Ketua DPRD Kampar dan Ketua KTNA Riau yang juga Sekda Kampar atas perhatian dalam kemajuan pertanian di Kabupaten Kampar,"tambahnya.

Sementara Kepala BPPSDMP Kementerian Pertanian  Dedi Nursyamsi mengatakan, penghargaan bahwa, peran kepala daerah sangat berpengaruh dalam arah kebijakan untuk membantu pertanian dan petani di daerah ini. Karena tanpa dukungan, maka pertanian sulit berkembang. Komitmen kepala daerah sangat menentukan maju tidaknya pertanian.

"Dalam pandemi Covid-19, disaat itu pula Pendapatan Domestik Bruto (PDB) sektor lainnya terpuruk dalam pertumbuhan negatif, namun dalam soktor pertanian tumbuh positif berdiri kokoh dengan pertumbuhan sebesar 21%. Untuk itu, sektor pertanian adalah salah sektor yang tidak pernah surut walaupun pandemi Covid-19,"terang Dedi Nursamsi"

Penghargaan tersebut Sesuai dengan Surat Keputusan KTNA Nasional nomor 64/KEP/KTNA Nasional/09/2021.(mcr)

 


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan